Jelang Pemilu Kampus, Ormawa Polbeng Taja Workshop Kepemiluan

dibaca: 1522 kali
Oleh: Editor Pendidikan | Sabtu, 17 Juni 2023 - 18:24:47 WIB

Jelang Pemilu Kampus, Ormawa Polbeng Taja Workshop Kepemiluan

Foto : Ormawa Polbeng bersama komisioner KPUD Bengkalis dan peserta workshop

BENGKALIS, -Majelis perwakilan mahasiswa Polbeng menggelar acara Workshop Kepemiluan antara organisasi mahasiswa (Ormawa), Anggota Kpr dan juga pimpinan kampus politeknik negeri Bengkalis yang berlangsung di Aula TI pada Sabtu, 17 Juni 2023.

 

Ketua Pelaksana Muhammad Naufal Avinda menyampaikan kegiatan ini melatar belakangi Pemilu dan pemira yang Akan dilaksanakan, Khususnya Pemira di Politeknik Negeri Bengkalis. Ia juga mengatakan Bahwa Workshop Kepemiluan ini sebagai Ajang Mahasiswa Untuk Mengetahui dan dapat menjadi Agent Of Control yang baik dan benar.

 

Akmal Indra, S.Pd.,M.t selaku Wadir III serta selaku pembina MPM 2023 menyampaikan bahwa kegiatan ini sangat menjadi kesempatan yang baik untuk Ormawa dan Anggota Kpr.

 

“Kegiatan ini sangat bagus dan juga saya mendukung kegiatan MPM dan juga Ormawa, kegiatan ini juga akan berdampak positif bagi Ormawa dan Kampus.

 

Apri Willy Wahyudi selaku ketua umum Majelis perwakilan mahasiswa Polbeng menyampaikan peserta yang mengikuti Rapat Pimpinan ini sebanyak 60 orang, serta mendapatkan komentar positif terkait berlangsungnya kegiatan ini.

 

“kegiatan ini berjalan dengan lancar, Dan dapat menjadi ajang pelatihan yang dapat membantu Suksesnya berjalan Pemira ,” ungkapnya.**

 

Editor : SUPIAN

  Print Berita

1 Komentar

  1. RIMMA NDJ TAMBA
    RIMMA NDJ TAMBA 17 Juni 2023 - 23:50:38 WIB

    Kegiatan yang dilaksanakan pihak MPM merupakan suatu kegiatan yang sangat baik dan bagus untuk membantu para mahasiswa,melalui kegiatan ini saya dapat belajar untuk lebih mempersiapkan diri,serta dapat membantu mental agar kuat agar mampu bersosialisasi dengan baik,mampu mengikuti serta memahami bebrapa materi yang disampaikan,semiga kedepannya pihak MPM semakin sukses kedepannya,mampu berelasi lebih baik lagi dengan himpunan2 lainnya,mampu merangkul semua mahasiswa menjadi lebih baik lagi

Tulis Komentar

Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu. Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.

Komentar Facebook