Kahairul Umam : Kecintaan Terhadap Bangsa dan Negara Tangkal Radikalisme
dibaca: 2300 kaliBerita Sebelumnya
- Hidupkan Budaya dan Lingkungan Lewat Festival Sampan Layar
- Bupati Bengkalis Kasmarni Tegaskan BBM SPBU Diprioritaskan Untuk Masyarakat
- Bupati Bengkalis Kasmarni Tegaskan BBM SPBU Diprioritaskan Untuk Masyarakat
- Sambut HPN 2026, PWI Bengkalis Gelar PWI Night Fest dan CFN UMKM
Berita Terkait
- Gelar Latihan Kader, HMI Bengkalis Kedatangan Para Alumni
- Bapenda Bengkalis Integrasikan Data Melalui Aplikasi Host to Host Dengan BPN
- Hebat! Atlet Bengkalis Sumbang Medali Emas Terbanyak di Porwil X Sumatera
- Wow! Ratusan Handphone Ilegal Senilai Rp3,3 Miliar Diamankan di Bengkalis
- Angkat Tema Pahlawan Masa Kini, Peringatan Hari Pahlawan 2019 Berlangsung Hikmat
- Usai Melantik Pj Kepala Desa Pedekik, Ini Pesan Camat Bengkalis
BENGKALIS - Ketua DPRD Kabupaten Bengkalis bersama dengan Gerakan Milenial Indonesia (GMI), mengadakan Seminar Kepemudaan dengan Tema "Menumbuhkan Rasa Cinta Tanah Air dan Rasa Nasionalisme Terhadap Generasi Muda" Senin (11/11/2019).
Seminar kali ini bertujuan untuk membina generasi muda agar tidak terpapar faham radikalisme dan bahaya narkoba.
Dari hasil pantauan media bengkalisinfo.com dirumah Dinas Ketua DPRD Bengkalis Ketua DPRD Bengkalis Khairul Umam, Lc.M.Sy menyatakan "Kegiatan seminar kepemudaan yang diselenggarakan oleh organisasi Generasi Milenial Indonesia (GMI) organisasi ini sifatnya terstruktur, kegiatan mereka selama ini sifatnya positif untuk mengarahkn para pemuda dan remaja untuk bersatu dalam kecintaannya kepada bangsa dan negara, agar mereka tidak terpapar faham Radikalisme " kata Politisi PKS tersebut.
Ditambahka Khairul Umam " DPRD tentunya memfasilitasi kegiatan seminar GMI tersebut, saya sendiri sebagai Pimpinan DPRD sangat berterimaksih karena pihak Polres Bengkalis juga berkesempatan hadir dari pihak Dandim 0303 Bengkalis juga hadir, Harapan kami kedepannya adalah agar acara seminar kepemudaan dapat ditingkatkan dan dikembangkan lagi, terkait isu Narkoba kita juga bekerja sama dengan pihak terkait untuk melakukan pencegahan agar generasi muda kita saat ini tidak terpengaruh kedalam bahaya Narkoba " tutup Ketua DPRD Bengkalis.
Acara seminar tersebut turut dihadiri oleh Kapolres Bengkalis, diwakili Kabag Binmas Iptu Ismanto Wibowo, Dandim 0303 Bengkalis, Letkol.Inf.Timmy Prasetyo Harmianto, S.Sos. dan undangan dari berbagai kalangan pemuda.**
Penulis : Supian
Print Berita0 Komentar
Tulis Komentar
Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu. Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.

